Koran online indonesia yang memberitakan tentang artis korea, baik lingkungan k-pop maupun k-drama
Selasa, 03 April 2018
The Boyz Ungkap Nama Fandom Mereka!!
THE BOYZ, boygroup asuhan Cre.ker Entertainment akhirnya memiliki nama resmi untuk fandom mereka!
Kemarin (3/4), THE BOYZ telah sukses menggelar comeback showcase untuk mini album ke-2 'THE START' di Yes24 Live Hall yang juga disiarkan langsung melalui V Live. Dalam showcase ini, ke-11 member (tanpa Hwall) memberi pengumuman resmi terkait nama fandom mereka yaitu '더비(THE B)'. .
Para member THE BOYZ pun menjelaskan alasan dibalik pemilihan nama 'THE B' yang berarti fans adalah vitamin untuk mereka. Agensi juga memberikan pengumuman melalui fancafe resmi.
Usai showcase, THE BOYZ menggunggah foto melalui SNS resmi dengan caption, "Terima kasih untuk THE B yang telah membuat awal yang kuat dengan THE BOYZ. Bersama THE B, semuanya menjadi lebih baik. ♡ #Hati_kami_juga_bersama_Hwall#Kami_juga_melakukan_videocall_dengan_Hwall".
Hal ini tentunya disambut gembira oleh para penggemar, akhirnya mereka dapat dengan bangga menyebut dirinya adalah 'THE B'. .
Bagaimana menurut kalian?
Source and content: soompi, creker_theboyz, k_wavesite
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
-
MBC menyiapkan drama berjudul "Come Here and Give Me A Hug" untuk mengisi slot Rabu dan Kamis malam. Nam Joo Hyuk dan Suzy yan...
-
Ada hal unik yang terjadi SMTOWN Live Concert VI Dubai 2018 semalam (06/04) Konser keluarga SM Entertainment di Dubai menghentikan sejena...
-
Akhinya DK Seventeen menyanyikan OST Drama Korea. Tadi malam (04/03) di tengah episode 13 dan 14 Drama Korea MBC "The Great Seduce...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar